Media Komunitas Perpajakan Indonesia › Forums › PPh Badan › Surat Permohonan Wajib Pajak Patuh
Surat Permohonan Wajib Pajak Patuh
Dear rekan ortax, ada tidak yang punya template Surat Permohonan Wajib Pajak Patuh sebagaimana dimaksud Pasal 17C UU KUP dan PMK 74 tahun 2012?<br /><br />Kalau ada saya akan sangat berterima kasih, hehe.
surat permohonan atas pajak apa?
- Originaly posted by riyhan:
Dear rekan ortax, ada tidak yang punya template Surat Permohonan Wajib Pajak Patuh sebagaimana dimaksud Pasal 17C UU KUP dan PMK 74 tahun 2012?<br /><br />Kalau ada saya akan sangat berterima kasih, hehe.
Mungkin untuk hal ini bisa menggunakan Surat Keterangan Fiskal, format nya ada di bagian "Download Kontribusi Member"
wajib pajak patuh Pasal 17C UU KUP gan. Aturan turunannya adalah PMK 74 Tahun 2012. Saya cari templatenya enggak ada
- Originaly posted by yuniffer:
Mungkin untuk hal ini bisa menggunakan Surat Keterangan Fiskal, format nya ada di bagian "Download Kontribusi Member"
enggak ada gan
suratnya bisa dibuat dan diubah sendiri formatnya ngikut lampiran I PMK 74/2012
sedikitnya memuat DIKTUM PERTAMA, KEDUA,KETIGA,KEEMPAT- Originaly posted by jon1201:
suratnya bisa dibuat dan diubah sendiri formatnya ngikut lampiran I PMK 74/2012
sedikitnya memuat DIKTUM PERTAMA, KEDUA,KETIGA,KEEMPATenggak salah gan? bukannya Lampiran di PMK 74 itu template buat DJP ya dalam menerima atau menolak permohonan WP?
- Originaly posted by riyhan:
enggak salah gan?
nggak. apa yg salah..
saya bilang kan form suratnya di Ubah versi sendiri, tidak harus mirip persis plek jiplek.
yg penting ada Identitas nama,npwp,alamt & keterangan saya adalah WP patuh dan taat bayar pajak.