Media Komunitas Perpajakan Indonesia Forums PPh Pasal 21 SPT PPh 21 Pembetulan

  • SPT PPh 21 Pembetulan

     July21st updated 8 years, 8 months ago 13 Members · 20 Posts
  • darmanar

    Member
    14 August 2015 at 2:55 pm

    Hitung dulu PPh 21 Pembetulan dengan menggunakan PTKP baru untuk masing-masing bulan disimpan dengan nama file Jan_P;Feb_P;Mar_P;Apr_P;Mei_P;Jun_P .(worksheet excell bisa dilihat di
    http://downloads.ziddu.com/download/24950403/PPH21 -JULI-2015-PTKP-BARU.xlsx.html) Link tsb tanpa spasi.
    kemudian e spt dibuat Pembetulan masing-masing bulan Jan_P; Feb_P; Mar_P; Apr_P; Mei_P;Jun_P.dari worksheet Excell di shadow merah bata untuk masing-masing bulan di copy paste dengan cara buka tab isi eSPT->Daftar Pemotongan Pajak-> satu masa pajak->tambah di copy dari worksheet excell dan paste ke e SPT NPWP,Jumlah Penghasilan Bruto;PPh Dipotong kemudian simpan, dilakukan berulang hingga semua NPWP karyawan terisi. untuk non NPWP diisi gabungan di kolom B
    Kemudian buka tab isi e SPT–> SPT induk di bulan Feb isi kolom 13 angka kelebihan Januari setelah pembetulan, contreng bulan Jan dan isi tahun 2015, Selanjutnya isi SPT induk di bulan Mar isi kolom 13 angka kelebihan febuari setelah pembetulan contreng feb . ulang lagi di E SPT Induk maret s/d juni

  • kembarpro

    Member
    14 August 2015 at 10:22 pm

    Keren ni.. baru tau sistem perhitungan sperti itu

  • priscella jade

    Member
    15 August 2015 at 4:16 pm
    Originaly posted by july21st:

    sama dengan yang dilapor pada saat spt normal. hanya saja , ssp nya pakai fotocopy dari spt normal.

    rekan july, apakah fotokopi Induk SPT yg dibetulkan jg hrs dilampirkan ?

  • priscella jade

    Member
    15 August 2015 at 4:18 pm
    Originaly posted by priscella jade:

    Originaly posted by july21st:
    sama dengan yang dilapor pada saat spt normal. hanya saja , ssp nya pakai fotocopy dari spt normal.

    rekan july, apakah fotokopi Induk SPT yg dibetulkan jg hrs dilampirkan ? (mksd sy klo pake e-SPT )

  • July21st

    Member
    15 August 2015 at 7:56 pm

    fotokopi ssp saja. utk espt, yg dilapor SPT induk nya yg terbaru + lembar ttd Direktur (hal.2) + copy SSP .

Viewing 16 - 20 of 20 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now