Media Komunitas Perpajakan Indonesia Forums PPN dan PPnBM PPN atas pemakaian sendiri

  • PPN atas pemakaian sendiri

     metande updated 12 years, 2 months ago 4 Members · 8 Posts
  • metande

    Member
    28 December 2011 at 3:57 pm

    Dear Rekan Ortax,

    saya mau tanya, kalau ada pemakaian sendiri yang diambil dari stock, nilai yang tercantum di faktur pajak apakah harus nilai HPP atau boleh nilai lain yang ditentukan sendiri?

    thanks

  • metande

    Member
    28 December 2011 at 3:57 pm
  • Aries Tanno

    Member
    28 December 2011 at 4:36 pm

    HPP

    Salam

  • Aries Tanno

    Member
    28 December 2011 at 4:37 pm

    pemakaian sendirinya untuk apa?

    Salam

  • Veellss

    Member
    28 December 2011 at 5:12 pm

    HPP..sehingga PM dan PK = 0

  • metande

    Member
    28 December 2011 at 5:29 pm

    pemakaian sendiri untuk renovasi gedung dan utk contoh barang pak..

  • dharmaput

    Member
    28 December 2011 at 5:41 pm
    Originaly posted by Veellss:

    HPP..sehingga PM dan PK = 0

    Maksudnya PM dan PK = 0 apa ya ?

    Salam.

  • metande

    Member
    13 January 2012 at 4:06 pm

    kalau bukan HPP apakah di perbolehkan semisal, memakai nilai yang sudah ditentukan khusus untuk nilai pemakaian sendiri..

    apabila selama ini sudah terlanjur memakai nilai jual biasa, apa yang harus saya lakukan? menerbitkan nota retur atau ada hal lain?

    mohon pencerahan..
    thanks

Viewing 1 - 8 of 8 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now