Media Komunitas Perpajakan Indonesia Forums PPh Orang Pribadi Cara isi data harta tabungan pada SPT

  • Cara isi data harta tabungan pada SPT

  • Caping

    Member
    22 February 2020 at 5:03 pm

    Para Suhu Ortaxer, mohon pencerahannya:

    Bagaimana cara mengisi data tabungan pada kolom harta? mengingat ada kolom tahun perolehan.
    Misal tabungan dibuka tahun 2017 saldo akhir tahun 10 juta, 2018 saldo akhir tahun 25 juta, 2019 saldo akhir tahun 30 juta. Bagaimana pengisian di SPT 2019?

  • Caping

    Member
    22 February 2020 at 5:03 pm
  • Afreezal

    Member
    24 February 2020 at 1:23 am
    Originaly posted by Caping:

    2019 saldo akhir tahun 30 juta

    isi dengan ini.

    perlakuaannya sama dengan kas dan setara kas, tiap tahun diupdate

  • goodmorning

    Member
    24 February 2020 at 1:46 am

    kalau pengeluaran tahun 2019 lebih besar dari saldo akhir tabungan tahun 2018, tahun perolehan tabungan bisa diisi 2019. karena asumsinya seluruh saldo awal habis terpakai di tahun berjalan.

  • eddy_20

    Member
    24 February 2020 at 2:08 am
    Originaly posted by Caping:

    Bagaimana pengisian di SPT 2019?

    Isi tahun 2019.

    Originaly posted by goodmorning:

    kalau pengeluaran tahun 2019 lebih besar dari saldo akhir tabungan tahun 2018, tahun perolehan tabungan bisa diisi 2019. karena asumsinya seluruh saldo awal habis terpakai di tahun berjalan.

    Berarti kalau misal lebih kecil harus diisi tahun 2018 rekan?

    cmiiw

  • sanny kentz

    Member
    25 February 2020 at 2:43 am

    Diisi gini aja Rekan
    Tabungan s/d

Viewing 1 - 6 of 6 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now