Media Komunitas Perpajakan Indonesia Forums Tax Amnesty Bagaimana jika mengakui Stock Persediaan Barang yang belum terlapor

  • Bagaimana jika mengakui Stock Persediaan Barang yang belum terlapor

     raka8883 updated 8 years, 4 months ago 12 Members · 19 Posts
  • Hengkysetiawan

    Member
    9 August 2016 at 4:34 pm

    Dear All,

    Kalo memang bisa dibiayakan, Maka mari TA sebesar besarnya di persediaan atau kas donk, dimana nantinya persediaan akan timbul biaya di HPP ketika laku dijual, kas nantinya akan timbul biaya dari pengeluaran kas, asyik banget donk dapat manfaat pengurang perhitungan PPh Badan 25% ya, apa betul begitu kah teman teman ???

    Salam

  • susano

    Member
    9 August 2016 at 5:06 pm
    Originaly posted by hengkysetiawan:

    Dear All,

    Kalo memang bisa dibiayakan, Maka mari TA sebesar besarnya di persediaan atau kas donk, dimana nantinya persediaan akan timbul biaya di HPP ketika laku dijual, kas nantinya akan timbul biaya dari pengeluaran kas, asyik banget donk dapat manfaat pengurang perhitungan PPh Badan 25% ya, apa betul begitu kah teman teman ???

    Salam

    Inilah yang dinamakan tax amnesty pak hengky. PENGAMPUNAN. Bagi yang "bermain" di persediaan, silahkan mengaku. Bagi yang tidak "bermain" di persediaan dan mau memanfaatkan tax amnesty ini untuk "bermain" di persediaan, resiko ditanggung masing-masing

    salam

  • alimgun

    Member
    9 August 2016 at 10:19 pm

    Rekan ortax… pertanyaan saya terbalik dengan TS. Bagaimana kalau stok realnya lebih sedikit dari yang dilapor di SPT tahunan 2015? Bisa dibantu menjawab?

  • raka8883

    Member
    10 August 2016 at 8:53 am
    Originaly posted by alimgun:

    Rekan ortax… pertanyaan saya terbalik dengan TS. Bagaimana kalau stok realnya lebih sedikit dari yang dilapor di SPT tahunan 2015? Bisa dibantu menjawab?

    jika maksudnya mau diturunkan tidak bisa rekan.
    aturan teknis selanjutnya apakah mengakomodir hal ini kita lihat saja nanti dlm minggu ini.

    cmiiw

Viewing 16 - 19 of 19 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now